Inilah Jadwal dan Lokasi Ujian SKD Seluruh Kementerian / Lembaga CPNS Periode II 2017

LOKERSAYA.COM  – Inilah Jadwal dan Lokasi Ujian SKD Seluruh Kementerian / Lembaga CPNS Periode II 2017. Penerimaan calon pegawai negeri sipil untuk gelombang dua sudah memasuki periode tahapan ujian seleksi kompetensi dasar yang dimulai pada bulan oktober ini. Namun sebelum mengikuti ujian tes SKD CPNS 2017 pihak panitia masih melakukan penyusunan Jadwal dan Lokasi Ujian SKD diSeluruh Kementerian / Lembaga CPNS Periode II 2017. Menurut Humas Bada Kepegawaian Negara, bahwa  jadwal yang disusun oleh Pusat Pengembangan Sistem Rekrutmen ASN telah diumumkan untuk semua Kementerian/Lembaga/Pemerintah Provinsi Kalimantan Utara (K/L) yang membuka penerimaan CPNS
Sesuai jadwal yang disusun oleh Pusat Pengembangan Sistem Rekrutmen ASN, berikut ini disampaikan jadwal dan lokasi SKD CPNS Periode II tahun 2017. Kementerian/Lembaga/Pemerintah Provinsi Kalimantan Utara (K/L) yang membuka penerimaan CPNS akan mengumumkan jadwal untuk masing-masing peserta yang dinyatakan lulus seleksi administrasi.
Pelamar ujian SKD diharapkan melihat dengan cermat pengumuman ini dan mengecek secara berkala web, media sosial K/L yang bersangkutan, dan web SSCN untuk menghindari kesalahan jadwal. Peserta SKD diharapkan datang 60 menit sebelum sesi pelaksanaan SKD. Mereka yang tidak hadir pada waktu yang telah ditentukan, dinyatakan gugur.
Peserta diwajibkan membawa KTP, kartu tanda peserta ujian SKD, dan/atau persyaratan lain yang ditentukan dalam pengumuman Kementerian / Lembaga. Masih banyak para peserta CPNS belum paham akan alur dan langkah langkah yang harus dilakukan sebelum melakukan ujian. 
Maka dari itu, dianjurkan semua pihak harus memantau penuh seluruh website kementerian / lembaga terkait agar bisa mengikuti ujian dengan baik. Jangan sampai lagi ada ketinggalan berkas ataupun kurangnya berkas yang dibwa saat melakukan ujian CPNS. Pahami bahwa ujian seleksi SKD hanya menggunakan materi berbasis Computer Assistes Test (CAT), Silakan Pelajari materinya Disini
 Inilah Jadwal dan Lokasi Ujian SKD Seluruh Kementerian  Inilah Jadwal dan Lokasi Ujian SKD Seluruh Kementerian / Lembaga CPNS Periode II 2017

Berikut ini adalah Jadwal dan Lokasi Ujian SKD Seluruh Kementerian / Lembaga CPNS Periode II 2017 yang telah disusun oleh pihak Badan kepegawaian negara : 
Jadwal dan Lokasi Ujian SKD Seluruh Kementerian / Lembaga CPNS Periode II 2017

  1. Jadwal di Kantor Pusat BKN dan kantor Regional (Kanreg) BKN: File-Alternatif-1 | File-Alternatif-2
  2. Jadwal di UPT BKN: File-Alternatif-1 | File-Alternatif-2
  3. Jadwal di Lokasi Mandiri Provinsi: File-Alternatif-1 | File-Alternatif-2
  4. Sesi SKD: File-Alternatif-1 | File-Alternatif-2

Nah diharapkan bagi teman teman yang ikut andil dalam penerimaan CPNS periode dua untuk meluangkan waktunya dalam membaca informasi Jadwal dan Lokasi Ujian SKD Seluruh Kementerian / Lembaga CPNS Periode II 2017 ini. Silakan pantau terus perkembangan jadwal dan lokasi CPNS disini, karena masih banyak yang belum terupdate, supaya anda tidak ketinggalan informasi selanjutnya. Dan yang paling penting pahami bentuk materi dan ujian seleksi SKD yang memakai sistem CAT. Jangan sia siakan waktu anda untuk pahami dan pelajarin soal soal ujian tes CPNS Disini