LOWONGAN KERJA OKTOBER 2014 – PT Bank Muamalat Indonesia TBK merupakan salah bank swasta terkemuka di indonesia yang menawarkan jasa perbankan Umum dengan prisnsip syariah islam. Bank Muamalat diklaim sebagai bank pertama syariah di indonesia yang terus meningkat dan menjadi cikal bakal perkembangan perbankan syariah yang sudah melekat pada kaum cendekiawan Muslim dan pengusaha, serta masyarakat luas. Awal mula sejarah Bank Muamalat dibentuk sejak tahun 1991 yang didukung oleh MUI dan pemerintah indonesia, Dengan kepercayaan masyarakat luas dan berbagai pihak ditahun 1992 Perbankan sudah beroperasi dan suskes ditahun 1994 dengan status Bank Devisa. Sistem syariah yang dikembangkan oleh Perbankan merupakan penanaman dana dengan prinsip jual beli, bagi hasil dan sewa.
Bank Muamalat Indonesia hadir dengan memberikan angin segar terhadap para nasabah khususnya bagi muslimin yang mengikuti proses tabungan dengan kepercayaan sesuai dengan syariah islam. Kepuasan lebih terjamin dan memiliki keunggulan jaringan Real Time On Line diakui terluas di indonesia. Perseroan juga memberikan ruang khusus kepada nasabah dalam berbagai program seperti giro, tabungan, deposito, pembiayaan Pembiayaan Muamalat Umroh, Tabungan Haji Arafah, dan lainnya. Kemudahan itu terbukti perbankan mempunyai 312 Gerai dan semuanya tersebar di indonesia, Bahkan Bank Muamalat bisa dijumpai di negara tetangga seperti dinegara malaysia
Keseriusan Bank Muamalat ini yang memberikan semangat tinggi dalam meningkatkan perekonomian masyarakat dan pembangunan negara melalui jasa keuangan perbankan. Untuk itu Bank muamalat kembali hadir dalam memberikan kesempatan emas kepada talenta muda yang berjiwa tinggi dengan gelar D4/S1 segala jurusan untuk menjadi Calon kandidat melalui Lowongan Kerja Bank Muamalat Indonesia Oktober 2014 sebagai berikut Customer Service
- Laki-laki atau perempuan
- Memiliki gelar D4/S1 segala jurusan
- Berpengalaman atau freshgraduate
- Mempunyai Batas umur paling tinggi 24 Tahun
- Memiliki Indeks prestasi komulatif minimal 2.75
- Memiliki tinggi badan minimal 163 cm
Bila sahabat loker lokersaya.com tertarik jangan lupa kirimkan surat lamaran, CV dengan foto full body ditujukan ke Human Capital Division PT Bank Muamalat Indonesia TBK Cabang KHM Mansyur Tepatnya dengan alamat JL KH Mas Mansyur 171 Surabaya sebelum batas penutupan tanggal 10 Oktober 2014. Informasi detail disini