Lowongan Kerja Bank Rakyat Indonesia (Persero) Posisi Frontliner

Lowongan Kerja Bank Rakyat Indonesia Posisi Frontliner Hingga 11 November 2016 – LokerSaya.Com – Selamat pagi teman teman seluruh indonesia yang saat ini sedang membutuhkan dan mencari sebuah pekerjaan. Adakah diantara kamu yang saat ini sedang membuat surat lamaran untuk posisi jabatan sesuai dengan kriteria pendidikan anda. Dalam membuat surat lamaran pekerjaan harus dibutuhkan ketelitian dalam menyusun kata kata secara tepat dan menarik. Namun tidak usah binggung lagi, sekarang telah banyak template contoh surat lamaran kerja yang beredar di dunia internet. Anda tinggal pilih saja mana surat lamaran yang cocok dengan kualifikasi posisi pekerjaan. Nah sebelum membuat surat lamaran kerja, kini admin lokersaya.com mendapatkan sebuah informasi tentang lowongan kerja bank bri november 2016 yang membuka penerimaan sumber tenaga manusia untuk posisi jabatan Frontliner. Rekrutmen Bank BRI (Persero) kali ini akan mencari muda mudi indonesia lulusan gelar diploma D3 ilmu ekonomi, pertanian, hukum, informatika komputer, sosial dan politik, MIPA, Bahasa, dan psikologi. Nah sebelum membaca lowongan kerja Bank BRI, Sebaiknya kamu simak dulu profil perusahannya. 
PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk  atau dikenal dengan sapaan Bank BRI merupakan sebuah lembaga keuangan perbankan paling terkenal di indonesia. Siapa yang tidak mengetahui perbankan bank BRI? Mungkin hampir seluruh masyarakat memakai jasa keuangan Bank BRI, Baik itu orangtua kita, keluarga, adik, kaka, abang ataupun famili lain kita. Memang bank BRI menjadi perbankan pilihan masyarakat level menengah kebawah, terbukti nasabah terdaftar mereka dengan profesi golongan rendah menengah. Sesuai dengan namanya, Bank Rakyat Indonesia menjadi solusi keuangan baik itu dalam mensejahterahkan tingkat perekonomian keluarga dan negara. Kini produk tabungan simpan pinjam masih menjadi tujuan nasabah untuk menabung di perbankan. Disamping itu, Bank BRI juga memberikan kemudahan terhadap pemberian kredit usaha kecil yang dipinjamkan dengan bungan relatif kecil. Kredit diperbankan bri merupakan salah satu pinjaman kepada nasabah untuk pembelian produk dan sipeminjam akan membayar hutang setiap sebulan sekali dengan bunga persentase yang sudah ditentukan. Pinjaman kredit di bank BRI terus bekembang dalam memenuhi kebutuhan financial dan kebutuhan usaha kecil rakyat.
Lowongan Kerja BUMN Bank BRI (Persero) Dalam membangun bisnis keuangan perbankan, kini BUMN kembali membuka rekrutmen tenaga pegawai SDM baru kepada seluruh talenta muda mudi untuk berkarir melalui posisi jabatan frontliner sesuai dengan kualifikasi Lowongan Kerja Bank Rakyat Indonesia (Persero) November 2016 sebagai berikut 

 Selamat pagi teman teman seluruh indonesia yang saat ini sedang membutuhkan dan mencari s Lowongan Kerja Bank Rakyat Indonesia (Persero) Posisi Frontliner
Informasi Lowongan Kerja Bank Rakyat Indonesia (Persero)

Frontliner

  • Pria dan wanita
  • Umur pelamar maksimal 25 tahun
  • Minimal berpendidikan diploma D3
  • Latar belakang pendidikan ilmu ekonomi, pertanian, hukum, informatika komputer, sosial dan politik, MIPA, Bahasa, psikologi,
  • Indeks prestasi komulatif minimal 2,75 skala 4.00
  • Bisa berkomunikasi dengan baik dan lancar
  • Bia menjalankan komputer seperti Word dan excell
  • Berkelakuan baik dibuktikan dengan SKCK
  • Kualifikasi tinggi badan pelamar
  • pria minimal 165 cm dan wanita 155 cm
  • Tidak terikat dengan perusahaan lain
  • Riwayat kesehatan baik jasmani dan rohani
  • Pelamar bebas narkoba dan alkohol dibuktikan dengan surat keterangan dari dokter / rumah sakit
  • Pastinya pelamar yang berdomisili di wilayah deli serdang lebih diutamakan
  • Bersedia menyerahkan ijasah asli (apabila diterima)
  • Siap penempatan di Kantor Bank BRI Cabang Lubuk Pakam 

Berkas lamaran

  • Surat lamaran
  • Pasphoto berwarna ukuran 4×6 sebanyak 2 lembar
  • Photo seluruh badan ukuran postcard
  • Salinan KTP
  • Kartu keluarga
  • Salinan ijasah
  • Dokumen pendukung lainnya

Jika teman teman adalah salah satu kandidat yang kami cari dan memenuhi semua kualifikasi diatas, silakan ikuti prosedur pelamaran Lowongan Kerja Bank Rakyat Indonesia Posisi Frontliner berikut ini
Setiap pelamar diwajibkan mengirimkan Surat lamaran diantar langsung ke alamat Bank BRI Sebagai berikut

PT Bank Rakyat Indonesia (persero) Tbk
Kantor Cabang Lubuk Pakam
Jalan Negara No 100 Lubuk Pakam

Catatan 

  • Hanya kandidat terbaiklah yang akan diproses
  • Semua tahapan seleksi Lowongan Kerja Bank Rakyat Indonesia adalah gratis tidak dipungut biaya
  • Iklan Lowongan Kerja Bank Rakyat Indonesia dibuka sampai tanggal 11 November 2016
    Follow akun instagram cpns_bumn
  • Waspadalah terhadap tindak penipuan yang kera terjadi
  • Semoga informasi berita Lowongan Kerja Bank Rakyat Indonesia berguna bagi kalian semua