Lowongan Kerja Calon Asesor Sekolah / Madrasah BANSM Kemendikbud April 2021 [1800 Formasi]

LOKERSAYA.COM, Lowongan Kerja Calon Asesor Sekolah / Madrasah BANSM Kemendikbud April 2021 [1800 Formasi]
INFO LOKER NON PNS 2021, Anda harus lebih unggul dari setiap pesaingmu ketika dalam mencari sebuah pekerjaan agar bisa mendapatkan pekerjaan tersebut dengan mudah. Kemudian ada harus berkompetensi supaya memiliki keahlian khusus yang dapat dibuktikan ketika terjun dalam dunia kerja. Setiap orang pastinya memiliki kemampuan untuk bisa melakukan sesuatu itu termasuk memiliki pengalaman kerja sebelumnya. Tentunya ini bisa menjadi modal dasar yang dimiliki setiap lama untuk bisa meraih kesuksesan. Sebuah informasi terbaru mengenai penerimaan calon pegawai di instansi Badan Akreditasi Nasional sekolah madrasah Kemendikbud Tahun Anggaran 2021 yang saat ini membuka kesempatan berkarir bagi talenta muda yang berpendidikan minimal sarjana semua jurusan untuk mengisi posisi jabatan sebagai calon asesor. Bagi teman-teman lokersaya.com yang berminat silakan ajukan lamaran secepatnya
PENGUMUMAN REKRUTMEN CALON ASESOR SEKOLAH/MADRASAH BADAN AKREDITASI NASIONAL SEKOLAH/MADRASAH TAHUN 2021
Proses akreditasi sekolah/madrasah membutuhkan asesor yang memiliki sikap dan kepribadian yang terpuji, penguasaan perangkat akreditasi yang memadai memiliki keterampilan menggunakan aplikasi Sistem Penilaian Akreditasi (Sispena).
Untuk memenuhi kebutuhan asesor yang bermutu dan profesional, maka BAN S/M perlu melaksanakan rekrutmen calon asesor yang terstandar di 26 (dua puluh enam) Provinsi sebagai berikut:

Persyaratan Pendaftaran Calon Asesor

  • Membuat surat lamaran yang ditujukan kepada Ketua BAN-S/M
  • Mengisi daftar riwayat hidup sesuai aplikasi yang tersedia
  • Memiliki kualifikasi akademik minimal S1 (semua jurusan)
  • Berpengalaman di bidang pendidikan minimal 5 (lima) tahun
  • Memiliki keterampilan dasar mengoperasikan MS Office (Word, Excel, Powerpoint)
  • Usia minimal 30 tahun dan maksimal 58 tahun pada tanggal 30 April Tahun 2021
  • Berdomisili sesuai wilayah provinsi yang merekrut asesor sesuai dengan  KTP dan surat keterangan domisili bagi domisilinya tidak sesuai dengan  KTP
  • Mendapat rekomendasi dari atasan tempat bertugas atau  lembaga/instansi/yayasan terkait (bagi yang berstatus pegawai aktif)
  • Berbadan sehat dibuktikan dengan surat dokter pemerintah
  • Tidak sedang menduduki jabatan struktural di instansi tingkat provinsi/ kabupaten/kota atau pemimpin di sebuah instansi/lembaga pemerintah/swasta dibuktikan dengan surat pernyataan.

Ketentuan Pendaftaran Calon Asesor
Calon asesor berasal dari unsur: dosen, pengawas, widyaprada, widyaiswara pendidikan, pelatih guru (yang bukan berstatus guru/kepala sekolah), pengembang teknologi pembelajaran dan praktisi pendidikan lainnyaPendaftar menulis surat Lamaran ditujukan kepada Ketua BAN-S/M dengan melampirkan dokumen sesuai persyaratan di atas dan mengisi daftar Riwayat hidup yang disediakan pada laman pendaftaran melalui tautan: https://bansm.kemdikbud.go.id/rekrutmen-asesor-2021/
Tahapan pelaksanaan rekrutmen asesor sekolah/madrasah sebagai berikut:
Pengumuman dan Pendaftaran Calon Peserta : 1 – 14 April 2021Seleksi Administrasi : 15 – 16 April 2021Batas Akhir Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi  :16 April 2021Tes Substansi:  24 April 2021Pengumuman Hasil Tes Substansi: 27 April 2021Wawancara : 3-6 Mei 2021Penetapan Hasil Seleksi oleh BAN-S/M : 7-8 Mei 2021Pengumuman Calon Asesor yang Lulus Seleksi: 8 Mei 2021  

   

Bagi kawan kawan lokersaya.com yang memiliki keinginan untuk bisa bergabung dan bekerja di BANSM Kemendikbud, silakan ikuti prosedur lowongan pekerjaan berikut
Pendaftaran secara online
Silakan DAFTAR