Lowongan Kerja Perum Perumnas Tahun 2016 Besar Besaran – LokerSaya.Com – Met pagi semuanya, Teman teman sekalian kini admin kembali mempublish salah satu berita loker yang sangat diminati seluruh pencari kerja yaitu Lowongan Kerja Perum Perumnas Besar Besaran. Bulan ini, Perum perumnas akan membuka penerimaan tenaga pegawai untuk staff profesional dengan berlatang belakang teknik dan non teknik melalui rekrutmen perum perumnas. Nah sebelumnya ijinkan admin untuk berbagi informasi mengenai perusahaan perum perumnas.
Perum Perumnas atau dengan kepanjangan Perusahaan Umum Pembangunan Perumahan Nasional merupakan salah satu perusahaan yang bergerak dalam pengembangan properti dan kawasan perumahan. Prum perumnas sudah berpengalaman sejak tahun 1974 ketika pertama kali dibentuk dengan membangun beberapa perumahan dan permukiman diseluruh indonesia. Perum perumnas termasuk dalam Badan Usaha Milik Negara Indonesia yang dimiliki pemerintah republik indonesia untuk mensejahterakan masyarakat terutama dalam menyediakan tempat tinggal berupa pemukiman dan perumahan baik itu rumah ssederhana, rumah sangat sederhana dan lainnya. Tercatat hingga saat ini Perum perumnas sudah membangun 500.000 unit rumah yang berada di perumahan dan permukiman dalam 400 lokasi di Indonesia.
Lowongan Kerja Perum Perumnas Tingkat D3 S1 S2 Tahun 2016 Karir BUMN terkemuka di indonesia yang bergerak dibidang pengembangan properti dan kawasan perumahan mengundang anda untuk berkarir sebagai staff profesional melalui Lowongan Kerja Perum Perumnas tingkat D3 S1 S2 tahun 2016 Besar Besaran sebagai berikut
Informasi lowongan perum perumnas 2016 |
Staff Profesional (S1)
Latar belakang Pendidikan
Teknik
- Teknik sipil (struktur)
- Teknik arsitektur
- Teknik Geodesi
- Teknik Informatika
- Teknik industri
- Teknik lingkungan
- Teknik mesin (Utilitas bangunan)
- Teknik elektro (arus lemah)
- Planologi
Non Teknik
- Akuntansi
- Manajemen
- Perpajakan
- Hukum
- Komunikasi
Persyaratan lowongan perum perumnas Tingkat S1 S2
- Pria dan wanita
- Berpendidikan sarjana S1 dan S2
- Pribadi yang memiliki nilai service excellence, Passion, integrity, innovative, Focus
- Bersedia ditempatkan disemua wilayah kerja perum perummas
- Bisa berkomunikasi dalam bahasa inggris baik lisan maupun tulisan
- Indeks prestasi komulatif IPK S1 minimal 3,00(skala 4) IPK S2 minimal 3,25 (skala 4)
- Umur pada 31 desember 2016 maksimal 25 tahun untuk S1 dan 28 Tahun untuk S2
Staff Profesional (D3)
Diploma 3 (D3) dari universitas negeri / swasta (akreditas prodi : A)
latar belakang pendidikan
- Teknik sipil
- Teknik informatika
- Sistem informatika
- Design
- Komunikasi bisnis
- Akuntansi
- Manajemen
- Perpajakan
- Administrasi bisnis
Persyaratan lowongan perumnas tingkat D3
- Pribadi memiliki nilai service, passion, integitas, inovatif dan focus
- Siap penempatan seluruh wilayah indonesia
- Bisa berkomunikasi dalam bahasa inggris
- IPK Minimal 3,00 skala 4
- Usia pada tanggal 31 desember 2016 maksimal 23 tahun
Persyaratan administrasi
- CV, Foto 4X6
- Salinan Kartu tanda penduduk KTP
- Salinan Ijasah / SKL
- Salinan Transkip nilai
Prosedur mendaftar
Apabila teman teman tertarik dengan salah satu posisi jabatan staff profesional Lowongan Kerja Perum Perumnas tahun 2016 Silakan klik career.perumnas.co.id dan ikuti petunjuk pengisian, Kemudian semua berkas lamaran Dikirimkan melalui alamat email : career@perumnas.co.id
Pada pendaftaran, paling lambat 24 jam setelah pengisian formulir
Dalam meningkatkan kemampuan anda dalam menghadapi ujian seleksi perum perumnas, disarankan agar kandidat mempelajarin soal soal psikotes dirumah secara giat dan kerja keras
Catatan
- Pendaftaran lowongan kerja Perum Perumnas akan ditutup pada tanggal 17 April 2016
- Seluruh rangkaian proses rekrutmen perum perumnas tidak dipungut biaya alias gratis
- Rekrutmen tenaga pegawai perum perumnas tidak membedakan jenis kelamin, agama, suku, ras, kedudukan sosial dan tingkat kemampuan ekonomi
- Hanya kandidat yang terbaik akan diproses dan dipanggil
- Pelamar harus mengikuti semua prosedur dan ketentuan berlaku
- Hati hati dengan tindak penipuan yang kerap terjadi dengan mengatasnamakan perusahaan perum perumnas
- Sumber