LOKERSAYA.COM, Lowongan Kerja Tenaga Kependidikan Tetap Universitas Gadjah Mada Minimal SMK D3 S1 S2 November 2019. Kenapa banyak sekali orang resign dari pekerjaan dikarenakan besaran ataupun pendapatan gaji yang diberikan tidak sesuai dengan keinginan. Memang resign dari perusahaan Itu adalah hal yang wajar dan hak dari setiap orang tetapi bila anda menginginkan pendapatan yang besar dan tidak wajar Pasti sangat dipertanyakan. Setiap pekerja menginginkan gaji yang sangat tinggi dan mampu memenuhi kebutuhan pribadi serta perekonomian sehari-hari. Tetapi Bagaimana jika pegawai tersebut menginginkan gaji yang tinggi sementara tanggung jawab yang diberikan tidak begitu besar. Ataupun pegawai tersebut ingin gaji yang besar sementara perusahaan yang mereka dapatkan adalah perusahaan yang masih berkembang. Bila anda adalah seorang lulusan sarjana muda dan masih menginginkan dan membutuhkan pengalaman kerja dalam perusahaan sebaiknya Anda tidak perlu resign karena pengalaman lebih penting untuk menunjang SDM nanti. Tetapi bila kamu ingin pekerjaan dan dan memiliki kemauan untuk bekerja di perusahaan yang lebih menantang lagi, Ya silakan saja resign asalkan pekerjaan baru sudah betul-betul jelas ada agar anda tidak terlalu lama untuk menganggur ketika melakukan resign
Informasi lowongan kerja pada malam hari ini yang diberikan yaitu penerimaan calon tenaga pegawai kependidikan tetap di Universitas Gadjah Mada tahun 2019. Kembali Universitas Gadjah Mada membuka kesempatan berkarir kepada talenta muda yang berpendidikan minimal SMK D3 hingga sarjana untuk mengisi posisi jabatan sebagai tenaga kependidikan tetap UGM tahun 2019. Bagi talenta muda yang memiliki keinginan untuk menjadi tenaga kependidikan tetap khususnya di lingkungan UGM, silakan ajukan lamaran secepatnya. Pengumunan Rekrutmen Tenaga Kependidikan Tetap Universitas Gadjah Mada
Pemroses Urusan Internasional Minimal S1 Ekonomi dan bisnis/ ilmu komunikasi/ bahasa inggris / hubungan internasional / psikologi
Laboran Geofisika Minimal S2 Geosains
Laboran Kimia Minimal S2 Kimia
Laboran Kimia Organik Minimal S1 Kimia
Teknisi Reaktor kimia SMK Otomotif
Teknisi jaringan komputer S1 Ilmu komputer / teknik informatika
Teknisi komputer D3 Ilmu komputer / Teknik informatika
Administrator sistem informasi Minimal D3 Teknologi Informasi / Ilmu komputer
Kualifikasi Umum
- Warga Negara Indonesia (WNI);
- Sehatjasmani dibuktikan dengan surat keterangan dokter clari rumah sakit pemerintah minimal tipe C;
- Sehat rohani dibuktikan dengan surat keterangan dokter dari rumah sakit pemerintah minimal tipe C (diserahkan jika sudah lolos seleksi);
- Bebas narkotika, psikotropika, dan zat aditiflainnya (diserahkan jika sudah lolos seleksi);
- Tidak pernah melakukan tindak pidana yang diancam dengan hukuman penjara;
- Memiliki kemampuan berkomunikasi yang baik;
- Mampu bekerja dengan teliti dan dalam tekanan yang tinggi;
- Memiliki integritas, motivasi kerja dan loyalitas tinggi;
- Terbiasa dan mampu bekerja dalam tim.
Pengumuman rekrutmen dan pendaftaran online: 28 November – 08 Desember 2019 Pendaftaran secara online Tertarik, Silakan DAFTAR