Lowongan TELKOM INDONESIA Via Rekrut Besama FHCI BUMN

LOKERSAYA.COM, Lowongan TELKOM INDONESIA Via Rekrut Besama FHCI BUMN. Proses mencari pekerjaan banyak memberikan pelajaran kehidupan terutama untuk pengalamanmu dalam dunia kerja. Persaingan ketat dalam dunia kerja membuat banyak pelamar sangat sulit mendapatkan posisi pekerjaan. Memang proses tidak akan menghianati hasil kerja keras anda. Bila kamu memiliki tekad yang sungguh sungguh dalam menemukan pekerjaan, maka impianmu akan lebih mudah tercapai. Tahukah anda, Bahwa segala sesuatu memerlukan pengorbanan. begitu juga dalam mencari pekerjaan. Pentinya pengorbananmu agar bisa mendapatkan pekerjaan. Mencari pekerjaan merupakan usaha kongkret dalam membangun impian. Dengan menemukan pekerjaan berarti anda memulai awal perjuangan dalam membangun karir untuk masa depan dan keluargamu nanti. Jangan lelah dan merasa capek karena semua perjuanganmu akan dibalas dengan kebaikan. Bayangkan impian Anda setiap kali semangat anda melemah.
Berikut ini merupakan informasi terbaru mengenai lowongan kerja di instansi Telkom Indonesia tahun 2019. Dikabarkan Telkom Indonesia sedang membuka kesempatan berkarir kepada talenta muda untuk mengisi posisi jabatan menarik melalui program rekrut bersama BUMN. Telkom Indonesia merupakan sebuah Badan Usaha Milik Negara yang bergerak dalam bidang penyedia jasa dan jaringan telekomunikasi secara lengkap di Indonesia. Halo Sobat Telkom! Buktikan semangatmu untuk berkontribusi bagi negeri. Sudah waktunya menjadi bagian dalam memajukan bangsa dengan berkontribusi bersama 110 BUMN Indonesia. Siapkan diri Sobat dan baca informasi lengkapnya di http://rekrutbersama.fhcibumn.com

Baca juga : Lowongan Kereta Api 

Program Perekrutan Bersama BUMN

  • Jalur rekrutasi Reguler terbuka bagi lulusan S1-S2, SLTA/SMK dan Vokasi. 
  • Jalur rekrutasi untuk Talenta Disabilitas. 
  • Jalur rekrutasi khusus untuk putra/putri dari KTI (Kawasan Timur Indonesia) 

Batasan Usia Pelamar

Jenjang pendidikan  SLTA / SMK / Sederajat : Maksimal 22 tahun Diploma / Sederajat  : Maksimal 25 tahun S1 :  : Maksimal 28 tahun S2 : Maksimal 33 tahun Disabilitas (SLTA/ Diploma/ Sarjana )  : Maksimal 45 tahun

   

Baca juga : Lowongan Kerja PERTANI

Alur Pendafaran :  Jika kawan kawan memiliki keinginan untuk bisa bergabung dan bekerja di PT TELKOM Indonesia, silakan ikuti prosedur lowongan pekerjaan berikut

Jadwal Pendaftaran  : 3 s/d 24 Maret 2019

Hanya kandidat terbaiklah yang akan diproses Seluruh tahapan seleksi tidak dipungut biaya apapun Waspadalah terhadap tindak penipuan yang kerap kali terjadi
Helpdesk : helpdeskppb@fhcibumn.com  Pendaftaran dilakukan secara Online
Silakan Registrasi
Sumber : IG