Penerimaan CPNS Padang Sumatera Barat kuota 930 Formasi Tahun 2013

BURSA LOKER KITA – Penerimaan CPNS Padang Sumatera Barat kuota 930 Formasi Tahun 2013 – Berikut adalah informasi Penerimaan CPNS 2013 untuk wilayah Padang, Daerah Provinsi Sumbar yang dirangkum dari inilah.com yang untuk yang akan menerima penerimaan CPNS dengan kuota 930 orang.
Hal ini dibenarkan oleh “Ali Asmar” Beliau adalah seorang Sekretaris Daerah Provinsi Sumatera barat. Beliau mengatakan kepada wartawan, akhir pekan lalu, bahwa penerimaan CPNS tahun ini Sebanyak 930 orang terdiri dari : 

  1. Tenaga teknis
  2. Tenaga fungsional medis
  3. Tenaga fungsional pendidikan
  4. Pengangkatan pegawai honorer

Dalam penerimaan CPNS 2013 ini digelar kembali dengan 3 pola yaitu

  1. Pengangkatan pegawai honorer kategori I (yang sudah bekerja di bawah 2005)
  2. Pegawai honorer kategori II (harus mengikuti tahapan tes / yang sudah bekerja di bawah 2005)
  3. Penerimaan untuk pelamar umum

Dan Beliau juga mengatakan bahwa kuota yang 930 orang  itu belum pasti apakah disetujui atau tidak oleh kemenpan dan jumlah tersebut bisa dirubah semua tergantung dari kebijakan pusat. Dan dipastikan jumlah kuota penerimaan CPNS dari pusat akan keluar diperkirakan pada bulan April 2013 dan untuk penerimaan CPNS pelamar umum dilaksanakan pada bulan september atau oktober. Sekian info Penerimaan CPNS Padang Sumatera Barat Tahun 2013 yang mungkin dapat berguna dan bermanfaat bagi anda sebagai acuan anda untuk mempersiapkan diri anda dalam menghadapi penerimaan CPNS 2013 yang akan berlangsung nantinya INFO