BURSA LOKER KITA – Rekrutmen CPNS Lingkungan Kementerian Keuangan TA 2013 [Job fair Kemenkeu Berbagai Daerah] April 2013 – Kementerian Keuangan atau yang sering kita kenal dengan singkatan Kemenkeu merupakan lembaga / instansi pemerintahan yang dulunya Departemen Keuangan adalah kementerian negara yang dimiliki Pemerintah RI untuk mengurusi / berperan dalam bidang keuangan dan kekayaan negara Pemerintahan RI yang langsung berkedudukan di bawah serta mempunyai tanggungjawab kepada Presiden RI. Dan Kemenkeu dipimpin oleh Menteri Keuangan (Menkeu) yang mempunyai motto “Nagara Dana Rakça” yang mempunyai arti yaitu ” Penjaga Keuangan Negara”. Untuk kesempatan ini Kementerian Keuangan sedang membuka penerimaan CPNS di lingkungan Kemenkeu TA 2013 yang diadakan job fair di berbagai daerah yaitu Palembang, Padang, Makassar, Surabaya, manado, yokyakarta, Bogor, bandung, palu dengan info sebagai berikut
3 – 4 April 2013 Palembang – Universitas Sriwijaya
Gedung Pasca Sarjana Universitas Sriwijaya
4 April 2013
Padang – Universitas Andalas
Fakultas Ekonomi
5- 6 April 2013 Makassar – Universitas Hasanuddin
Gedung Pusat Kegiatan Penelitian UNHAS Jl Perintis Kemerdekaan Makassar
11 – 14 April 2013 Surabaya – Universitas Airlangga
Airlangga Convention Centre – Jalan Dr. Ir. Soekarno, Mulyorejo Kampus C Universitas Airlangga Surabaya
18 April 2013
Manado – Universitas Sam Ratulangi
25 April 2013 Yogyakarta – Universitas Gadjah Mada
26 – 27 April 2013 Bogor – Institut Pertanian Bogor
Gedung Graha Widya Wisuda Kampus IPB Darmaga Bogor
26 – 28 April 2013
Bandung – Institut Teknologi Bandung
Sasana Budaya Ganesha (SABUGA) Bandung
17 Mei 2013 Palu – Universitas Tadulako
Tahapan yang akan diberikan kepada Anda
- Kandidat Mengikuti Seleksi Administrasi
- Kandidat Mengikuti Tes Kompetensi Dasar
- Kandidat Mengikuti Psikotes
- Kandidat Mengikuti Tes Kesehatan serta Kebugaran
- Kandidat Mengikuti Tes Wawancara
- Melaksanakan Pemberkasan.
Demikianlah info Rekrutmen CPNS Lingkungan Kementerian Keuangan TA 2013 [Job fair Kemenkeu Berbagai Daerah] April 2013 semoga sangat berguna untuk anda. untuk info lebih lanjut lihat pada website resminya di link dibawah ini. selamat berjuang, Gbu INFO