Rekrutmen Terbaru Trans TV Besar Besaran Tahun 2018

LOKERSAYA.COM  – Rekrutmen Terbaru Trans TV Besar Besaran Tahun 2018. Dalam sesi wawancara kerja pasti anda akan ditanyakan beberapa hal mengenai pertanyaan umum ataupun terkait posisi dan profil perusahaan. Biasanya sebelum mengikuti seleksi wawancara kerja sebaiknya Anda mengetahui dan mencari profil mengenai perusahaan yang anda lamar. Sebagian besar pemberi kerja akan terkesan dengan pelamar yang mencari informasi mengenai profil dan bisnis serta latar belakang perusahaan. Jika Anda diberi pertanyaan ini dalam wawancara kerja artinya pemberi kerja ingin mengetahui seberapa besar minat anda dan keseriusan anda untuk bisa bekerja di perusahaan tersebut. Kumpulkanlah informasi dari website perusahaan mengenai profil perusahaan dan pencapaian atau keberhasilan mereka. Sumber lain juga tak boleh dilupakan misalnya surat kabar dan majalah apabila tersedia. Lakukanlah wawancara dengan orang-orang yang bekerja atau mengenal perusahaan bersangkutan serta boleh juga melakukan observasi langsung ke lokasi perusahaan dan selainnya. Apabila anda ditanyakan mengenai profil perusahaan yang anda lamar. Pastikan bahwa anda memberikan kesan positif mengenai perusahaan. Sebutkan rincian mengenai jenis industri dan produk serta jasa yang ditawarkan. Kembangkanlah jawaban anda sesuai dengan kinerja dan peningkatan perusahaan tersebut. Boleh juga anda memberikan jawaban yang membangun seperti memberikan kemajuan yang lebih bagus untuk pertumbuhan dalam industri perusahaan tersebut. Berikut ini adalah informasi terbaru mengenai lowongan kerja dari perusahaan Trans TV tahun 2018. Dikabarkan perusahaan TransTV sedang membuka kesempatan berkarir kepada talenta muda yang berpendidikan sarjana untuk mengisi posisi jabatan sebagai pegawai menarik sebagai berikut. Trans TV merupakan salah satu Stasiun pertelevisian swasta nasional terkemuka di Indonesia. Stasiun televisi swasta Trans TV ini merupakan bagian dari Trans Media yang memiliki konsep tayang lebih berbeda dengan stasiun TV lainnya. Trans TV merupakan anak perusahaan dari Transmedia yang mana Direktur Utama Trans TV saat ini juga menjabat sebagai Direktur Utama Trans7 yaitu Atiek Nur Wahyuni. Kembali dibutuhkan calon pegawai baru di lingkungan Trans TV untuk memenuhi kebutuhan sumber daya manusia melalui lowongan kerja sebagai berikut

 Rekrutmen Terbaru Trans TV Besar Besaran Tahun  Rekrutmen Terbaru Trans TV Besar Besaran Tahun 2018

1. FASHION STYLIST

Lajang
Pengalaman 2 tahun
Usia 20-25 tahun
PRIA / WANITA

2. HUMAN CAPITAL – RECRUITMENT

– Wanita, berumur maksimal 25 tahun
– Kemampuan komunikasi yang baik
– Keterampilan presentasi yang baik
– Terorganisir dan detail oriented
– Mampu bekerja dibawah tekanan dan memenuhi target

3. PROCUREMENT

lajang
Pengalaman 0 tahun
Usia 20-25 tahun
PRIA / WANITA

4. QUALITY CONTROL

Lajang
Pengalaman 0 tahun
Usia 20-25 tahun
Jenis kelamin laki-laki

5. SECRETARY

lajang
Pengalaman 0 tahun
Usia 20-25 tahun
WANITA
Kepribadian yang menarik
-Sangat hebat di Ms. Office (Power point, Excel)
-Fluen dalam bahasa inggris
-Baik dalam kemampuan berkomunikasi

6. SET DESIGN
lajang
Pengalaman 0 tahun
Usia 20-25 tahun
PRIA / WANITA

7. VIDEO EDITOR

Status perkawinan lajang
Pengalaman 1 tahun
Usia 20-25 tahun
PRIA / WANITA
mata yang tajam untuk detail dan pikiran kritis;
kreativitas dan minat dalam editing film dan video;
kesabaran dan konsentrasi;
kemampuan untuk mendengarkan orang lain dan bekerja dengan baik sebagai bagian dari sebuah tim;
tingkat tinggi motivasi diri, komitmen dan dedikasi;
keterampilan manajemen organisasi dan waktu;
kemampuan untuk bekerja di bawah tekanan dan tenggat waktu.

Jika teman teman mempunyai ketertarikan untuk bekerja dalam perusahaan Trans TV silakan ikuti prosedur lowongan pekerjaan berikut 
Hanya kandidat terbaiklah yang akan diproses Semua tahapan seleksi Lowongan Kerja Trans TV tidak dipungut biaya apapun Waspadalah terhadap tindak penipuan yang kerap terjadi Semoga informasi lowongan kerja berguna bagi pencari kerja Pendaftaran loker dilakukan secara Online Tertarik, Silakan Daftar