Rekrutmen CPNS Badan Pertanahan Nasional RI September 2013

LOKER BUMN CPNS SEPTEMBER 2013 – Rekrutmen CPNS Badan Pertanahan Nasional RI September 2013,  Lowongan CPNS Badan Pertanahan Nasional Oktober 2013 Merupakan Badan / isntansi didalam pemerintah RI yang tergolong Lembaga pemerintah nonkementerian Indonesia yang dulunya bernama Kantor Agraria dan terbentuk berdasarakan Peratutan presiden tahun 2006 dan 2012. BPN mempunyai tugas nasional dalam mengurusin semua aspek pertanahan dalam regional ataupun sektoral. Untuk saat ini dijabat oleh Hendarman Supandji sebagai kepala BPN RI dengan berkantor pusat di Jalan Sisingamangaraja Nomor 2, Kebayoran Baru Jakarta 12110. Dengan adanya surat edaran Tentang Penerimaan Calon pegawai negeri sipil RI Untuk tahun anggaran 2013, Maka BNN membuka penerimaan terbaru melalui Rekrutmen CPNS Badan Pertanahan Nasional RI September 2013 dihimbau untuk semua putra-putri indonesia yang terbaik diajak untuk menjadi PNS dengan Formasi sebagai berikut
  Formasi CPNS Badan Pertanahan Nasional

  1. surveyor pemetaan – D1 Pengukuran dan pemetaan kadastral (300 Formasi)
  2. Analis permohonan hak tanah dan pendaftaran tanah – S1 Hukum (70 Formasi)
  3. verifikator berkas permohonan hak – D3 (Administrasi pertanahan/survey dan pemetaan) (33 Formasi)
  4. Perencana kegiatan dan anggaran (Bagi formasi Umum) – S1 Ekonomi (akuntansi/manajemen) (68 Formasi)
  5. Perencana kegiatan dan anggaran (Formasi khusus putra-putri papua yg akan ditugaskan di BPN RI Jakarta – S1 Ekonomi (akuntansi/manajemen) (2 Formasi)
  6. Bendahara – D3 (Akuntansi / komputer akuntansi) (70 Formasi)
  7. Analis penatagunaan tanah dan kawasan tertentu (50 Formasi)
    1. S1 Geografi (non pendidikan)
    2. S1 Geodesi
    3. S1 Pertanian
  8. Analis kerjasama luar negeri – S1 Hubungan internasional (1 Formasi)
  9. Pengadministrasi Umum (Khusus penyandang cacat fisik) – SLTA (1 Formasi)

Kualifikasi 

  1. Calon kandidat dengan Umur min 18 tahun terhitung 1 desember 2013 dan maksimal
    1. S1 (28 tahun)
    2. D3(25 Tahun)
    3. D1 (34 Tahun)
    4. SLTA (23 Tahun)
  2. Calon kandidat Mempunyai IPK Dari PTN/PTS Untuk lulusan D3
    1. Program studi terakreditasi A Min 2.75
    2. program studi terakreditasi B Min 3.00
  3. Calon kandidat Mempunyai IPK Dari PTN/PTS Untuk lulusan S1
    1. Program studi terakreditasi A Min 2.75
    2. program studi terakreditasi B Min 3.00
  4. Calon kandidat Untuk pelamar SLTA Mempunysi nilsi rata-rata STTB Min 7.00
  5. Calon kandidat bisa berbahasa inggris

Prosedur Pelamaran Jika teman-teman ingin menjadi PNS dengan salah satu formasi diberikan diatas, silakan ikuti tahapan dibawah ini. 

  1. Persyaratan Lengkap / berkas (Lihat pada sumber)
  2. Pendaftaran Online disini http://bpn.go.id (Dibuka Mulai 9 – 25 September 2013)
  3. pengiriman berkas (Lihat pada sumber) 

Untuk informasi lebih lengkap akan pelamaran pada formasi ini, silakan lihat pada situs resmi BPN RI yang ada pada link sumber dibawah ini. Sekianlah seputar lowongan kerja dari Rekrutmen CPNS Badan Pertanahan Nasional RI September 2013, Diharapkan untuk tidak sia-siakan penerimaan kali ini. Gbu
Kami anjurkan anda untuk Belajar latihan Ribuan soal-soal CPNS dan Ribuan Kisi-kisi Soal CPNS dalam bentuk sistem CAT (Computer Assisted Test) ataupun LJK (Lembar Jawaban Komputer) yang akan dipakai dalam Ujian penerimaan CPNS Tahun 2013 ini Salah satunya Dengan Cara belajar memakai Software CPNS, PDF CPNS, Ebook CPNS yang ada DISINI
Badan Pertanahan Nasional (Sumber)